Review Makeup Product Laneige
Make up merupakan salah satu kegiatan yang digunakan untuk mempercantik diri. Sebagai wanita, makeup merupakan teman sejati yang setiap hari harus selalu hadir. Ada banyak sekali produk-produk makeup yang dijual di pasaran, harganya pun bervariasi mulai dari yang murah hingga mahal. Nah pada kesempatan kali ini akan kami berikan review makeup produk laneige yang bisa Anda jadikan sebagai referensi.
Brand kecantikan yang berasal dari Korea Selatan ini nyatanya saat ini ikut meramaikan jajaran produk-produk skincare dan make up di dunia, tidak terkecuali di Indonesia. Kualitas dari produknya yang sangat terbukti baik, maka tidak heran lagi apabila skincare dan juga make up dari Laneige ini selalu diincar oleh para pencinta makeup dan skincare.
Berbagai macam produk make up dan juga skincare dari Laneige ini tidak hanya akan membuat riasan Anda menjadi semakin nge-set, namun produknya juga akan merawat kulit Anda dengan sangat baik loh.
Review Makeup dan Skincare Laneige
1. Laneige Water Supreme Make Up Gift Set productnation
Anda sangat suka jalan-jalan? Nah Anda tentu sangat butuh dengan produk Laneige Water Supreme Make Up Gift yang satu ini. Produk ini merupakan set make up yang di kemas dalam wadah kecil, sehingga cocok untuk Anda bawa kemana saja. Kemasan yang dipakai dalam tube mini ini juga terbukti sangat aman.
2. Laneige Powder Fit Cushion productnation
Produk dari Laneige Powder Fit Cushion ini akan membuat wajah Anda tidak merasa berat karena dalam pengaplikasiannya, cushion yang satu ini sangat mudah layaknya sedang mengaplikasikan bedak pada permukaan wajah Anda.
Tekstur dari produk Laneige ini adalah cream to powder sehingga mampu memberikan finishing yang matte tapi ringan. Cushion Laneige ini juga memiliki daya coverage yang tinggi sehingga mampu menyamarkan noda-noda yang hitam dan juga pori-pori pada wajah Anda.
Nah, jadi diatas adalah 2 review makeup produk dari Laneige yang pastinya memiliki kualitas terbaik. Karena brand ini sudah terpercaya di dunia, so jangan ragu lagi buat mencobanya ya.
Untuk kamu yang ingin mengetahui review makeup lainnya kunjungi halaman Gazelook.id Diwebsite ini memberikan info seputar review skin care, kosmetik, ataupun review makeup.